Talenta Forms
Kini form, survei dan berbagai kebutuhan feedback karyawan jadi 10x lebih cepat & akurat
Masih perlu rekap ulang data dari Google Form, Typeform dan sebagainya? Hilangkan waktu yang terbuang saat mengelola form karyawan dengan Talenta Forms yang terautomasi & terintegrasi HRIS.
Mengapa Anda perlu Talenta Forms
Bayangkan saat pengelolaan beragam kebutuhan formulir digital terautomasi dan data hasil pengisian termonitor secara real time dalam satu dashboard. Semua selesai lebih aman, cepat, dan akurat!
Template segala kebutuhan
Template survei dan form untuk setiap kebutuhan
- Buat berbagai formulir khusus di lingkungan perusahaan Anda sendiri untuk survey, pengajuan dan permintaan barang, dan kebutuhan HR lain.
- Beragam jenis pertanyaan dapat Anda sematkan ke dalam form, mulai dari checkbox hingga skala likert dengan fitur drag-and-drop.
- Data 100% aman dan tidak dibagikan dengan vendor pihak ketiga karena data form sudah terintegrasi dan tersentralisasi di sistem HRIS Anda.

Efisiensi waktu
Kirim formulir dengan cepat ke karyawan yang tepat
- Tidak perlu repot mencari kontak karyawan satu per satu berkat integrasi database dengan HRIS untuk proses distribusi yang lebih cepat.
- Hilangkan proses administrasi follow-up survey atau pengisian form dengan pemantauan progress penyelesaian dalam satu dashboard online.
- Tidak perlu training khusus dengan tampilan dashboard yang ringkas dan memudahkan pengguna untuk mengakses setiap data dengan cepat.

Ketepatan data
Tidak ada lagi jawaban yang tidak lengkap
- 100% kontrol dan validasikan jawaban di form untuk memastikan bahwa setiap form sudah diisi dengan lengkap sebelum proses migrasi data.
- Delegasikan pemberi persetujuan tambahan untuk meninjau jawaban responden agar data yang diperoleh lebih akurat dan sesuai kebutuhan.
- Periksa jawaban secara real-time dari dashboard online untuk dapatkan proses persetujuan yang transparan dan tidak membuang waktu.

Bagaimana Talenta Forms bekerja

Buat form, polling, survey dari template custom dengan cepat & tersentralisasi

Cukup satu klik untuk pendistribusikan form ke responden internal perusahaan

Monitor langsung dari dashboard online dan buat reminder kelengkapan pengisian
